KASIH & DAMAI

Minggu,21 Januari 2018.
Oleh. Pdt.Sudirman Harianja. S.Th.
Thema:
Nast :1.petrus.3:10-12
Ayat.10
"Siapa yang mau mencintai hidup dan mau melihat hati-hari baik, ia harus menjaga lidahnya terhadap yang jahat dan bibirnya terhadap ucapan-ucapan yang menipu.

Ayat.11
Ia harus menjauhi yang jahat dan melakukan yang baik,
Ia harus mencari perdamaian dan berusaha mendapatkannya.

Ayat.12
Sebab mata Tuhan tertuju kepada kepada orang-orang benar,
Dan telingaNya kepada permohonan mereka yang minta tolong,
Tetapi wajah Tuhan menentang orang-orang yang berbuat jahat.


  1. Tuhan berpikir untuk hari akhir.
  2. Pekerjaan kita belum selesai.
  3. Barangsiapa bersahabat dengan dunia ini, dia adalah musuh Allah.
  4. Kita diselamatkan bukan karena usaha kita, namun atas kasih dan Anugerah Tuhan.
  5. Lidah ini bisa menutup dan membuka mata.
  6. Kebiasaan yang buruk merusak kebiasaan yang baik.
  7. Kebahagiaan bukan datang dari:
  • Suami
  • Istri
  • Keluarga
  • Banyak uang
  • Banyak harta, Namun
"Kebahagiaan datang dari Yasus Kristus"

Kiranya Firman Tuhan ini menjadi bekal dalam hidup kita. 



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Anak Muda yang kreatif & Tampil beda bagi Kristus

Sambutan dalam rangka HUT Pemuda GIDI Yang Ke-38 Tahun

IBADAH PEMBUBARAN PANITIA HUT PEMUDA GIDI YANG KE 37